Ingin hp anda bisa shutdown kayak di pc ? pake aplikasi ini saja ^_^. aplikasi ini saya dapat dari blognya mas decka yang beralamatkan di www.decka.mywapblog.com, aplikasi ini berfungsi untuk mengganti gambar yang keluar saat hp dimatikan. ada dua pilihan yang dapat anda pilih. yang pertama adalah shutdown seperti Windows XP dan kedua shutdown seperti blackberry.
Berikut ini penampakan dari shut down windows xp di hp symbian s60v3 e63 e71.

Dan yang satu ini adalah Shutdown blackberry 320x240 s60v3
Bagi anda yang berminat dengan aplikasi ini silahkan download dua bahannya pada link dibawah ini:
ShutDown Eseris
ChangeShutdownImage.rmp
CARA PEMASANGAN:
- Pastikan hp anda dalam keadaan hacked, jika belum silahkan membaca postingan saya disini ---> Cara hack hp e63 e71 tanpa sertifikat
- Download dulu aplikasinya diatas, jika sudah, silahkan install seperti biasa yaitu ShutDown Eseris.sis.
- Pilih salah satu yang kamu inginkan, yaitu Shutdown xp dan shutdown blackberry dengan memberikan tanda (x) pada pilihan yang dikehendaki.

- Xtrack/pindahkan ChangeShutdownImage.rmp ke E/patches atau E/rpdomain. (sesuai apa yang anda gunakan)
- Buka rompatcher / rpdomain. kemudian aktifkan atau apply Changeshutdownimage
NB: Dalam proses pemasangan diatas, cukup pilih salah satu saja (jangan memberi centang pada dua pilihan, beri salah satu saja)
Untuk mengetahui apakah anda sudah berhasil merubah animasi shutdown anda, silahkan test dengan mematikan hp anda. dan lihat, ika tidak terjadi kesalahan maka animasi yang muncul akan berubah sesuai dengan yang akda install tadi.
Untuk mengetahui apakah anda sudah berhasil merubah animasi shutdown anda, silahkan test dengan mematikan hp anda. dan lihat, ika tidak terjadi kesalahan maka animasi yang muncul akan berubah sesuai dengan yang akda install tadi.
0 Komentar