Bahan yang diperlukan:
Langkah-Langkahnya:
- Pertama kita buka PES 2013 Editor v2.0
- saya disini mengambil contoh Rooney, Rooney memiliki Slot Face & Hair
- Disitu Rooney memiliki Slot Face 412 dan Hair 4487.
- Bagaimana memasukkanya ke dalam Game/Relink? Kalau Player yang punya Slot face & hair sih gampang, tinggal rename face & hair Rooney yang kalian Download menjadi unnamed_412.bin (face) & unnamed_4487.bin lalu copas ke folder dt0c.img
- Itu kalau memiliki Slot, kalau Player tidak memiliki Slot Face & Hair masukinnya gimana gan?
- Mari disimak, saya akan kasih contoh Pemain yang tidak memiliki Slot Face & Hair yaitu Buttner.
- Buka PES 2013 Editor v2.0 dan pilih Buttner untuk melihat Slotnya, tidak punya slot kan?
- Copas dulu file face dan hair Buttner ke kitserver13\GDB\face\Premier League\Manchester Utd (lihat gambar)
- Buka PES 2013 GDB Face Manager (lihat gambar)
- isi GDB folder path (tempat folder faces di installan PES kalian), secara default begini C:\Program Files\KONAMI\Pro Evolution Soccer 2013\kitserver13\GDB\faces
- isi juga Option file path (tempat EDIT.bin kalian berada), secara default begini C:\Users\XXX\Documents\KONAMI\Pro Evolution Soccer 2013\save\EDIT.bin (XXX = nama komputer kalian)
- Lalu klik Load, pilih Player yang mau dimasukkin Face & Hair, isi seperti gambar dibawah
- Lalu pilih 'save map'
- Done.
- Lihat di dalam game apakah sudah berubah atau belum.
Buttner sebelum Relink Face |
Buttner setelah Relink Face |
0 Komentar